Sejak kelahiran anak, pertama-tama yang dikenalkan adalah orang tua sebagai manusia yang disegani karena penyebab atas kelahirannya di dunia. Seperti hutang yang wajib dibayar, itulah hutang anak kepada orang tua. Anak wajib membayar segala ‘budi pekerti' orang tua meskipun anak tidak tahu-menahu dan merasakan makna dari yang segala tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL