Jejak Subuh: Memaknai Tradisi Jalan-Jalan Pagi di Bulan Ramadhan
27 Maret 2023 05:57Diperbarui: 27 Maret 2023 06:3514893
Di Desaku, tradisi jalan-jalan pagi setelah subuh saat bulan Ramadhan telah menjadi bagian yang umum dilakukan oleh masyarakat. Biasanya, aktivitas ini dilakukan sebagai cara untuk menjaga kebugaran selama bulan suci Ramadhan.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.