Tsunami adalah istilah dari bahasa Jepang yang terdiri dari dua kata yakni "tsu" yang berarti pelabuhan dan "nami" berarti gelombang. Secara bahasa, tsunami adalah gelombang besar yang cepat dan menerjang kawasan pantai akibat aktivitas gempa dan gunung meletus yang berada di bawah laut sehingga terjadinya kerusakan dan banjir ketika menghantam kawasan pantai.
KEMBALI KE ARTIKEL