Desa Yosowilangun Kidul adalah salah satu Desa dengan penduduk terbanyak di Kecamatan Yosowilangun salah satu pencegahan untuk mengatur jarak kehamilan di Desa Yosowilangun Kidul yaitu pembinaan "UNMET NEED" langsung dari Petugas BkkbN dan Kepala Bidan Kecamatan Yosowilangun yaitu ibu Dwi soejayanti. Dalam pembinaan ini dihadiri sebanyak 40 wanita usia subur yang sudah memiliki anak maupun yang belum memiliki anak.
KEMBALI KE ARTIKEL