Keluarga dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) merupakan satuan kekerabatan yang sangat mendasar dalam masyarakat. Atau dalam arti yang lebih sempit keluarga itu adalah hubungan antara Ayah, Ibu, dan Anak. Tetapi walaupun masih dalam hubungan yang sama, bukan berarti dalam keluarga tidak memiliki perbedaan. Perbedaan disini maksudnya adalah perbedaan pemikiran, perbedaan pendapat, perbedaan sikap, dan sebagainya.
KEMBALI KE ARTIKEL