Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Penerapan Strategi Marketing Mix dalam Meningkatkan Kepuasan Pelanggan

17 Mei 2024   16:25 Diperbarui: 17 Mei 2024   16:27 79 0

Penerapan Strategi Marketing Mix Dalam Meningkatkan Kepuasan Pelanggan


Pemasaran tidak luput dengan strategi, strategi berperan penting dalam suatu bisnis yamg mana peranan strategi menjadi tolak ukur keberhasilannya suatu perusahaan. Oleh karena itu para pembisnis di sarankan mempunyai strategi yang menunjang dalam menjalankan usahanya seperti strategi pemasaran.

Strategi pemasaran yaitu kegiatan memasarkan suatu produk, baik itu barang maupun jasa dengan menggunakan taktik khusus atau dengan rencana tertentu sehingga menjadikan omzet penjualan lebih tinggi. Singkatnya strategi pemasaran itu suatu rangkaian perusahaan dalam upaya mencapai tujuan tertentu. Menurut Tia Artika. 2018. Dari Exel M F Tampi 2023. Strategi pemasaran adalah logika pemasaran dimana unit bisnis berharap untuk menciptakan nilai dan memperoleh keuntungan dari hubungannya dengan konsumen.

Banyak pakar mengatakan bahwa kepuasan pelanggan adalah tujuan utama dalam konsep pemasaran. Setiap perusahaan mempunyai strategi masing-masing dalam menjalankan pemasaran. Pada akhirnya pemasaran tetap berfokus pada satu tujuan yaitu kepuasan pelanggan Dalam strategi pemasaran, marketing mix diharap dapat mengidentifikasi target pasar yang ideal, sehinggan dapat menimbulkan kepuasan pelanggan.

Kepuasan pelanggan adalah suatu persepsi, tanggapan atau perasaan yang timbul karena mendapatkan produk atau jasa yang sesuai dengan harapan mereka. Kepuasan pelanggan juga berperan penting dalam sebuah perusahaan yang mana peranan kepuasan pelanggan dapat menjadi daya tarik bagi konsumen. Mempunyai produk atau jasa yang berkualitas akan menjadi incara para konsumen, karena semakin baik kualitas produk atau jasa maka berperan penting dalam menarik konsumen yang berpeluang menciptakan kepuasan pelanggan dan berakhir pada loyalitas pelanggan. Oleh karena itu strategi marketing mix diharap dapat meningkatkan kepuasan pelanggan.

Strategi marketing mix adalah penggabungan strategi antara elemen-elemen seperti produk, harga, promosi, dan tempat. Menurut Philip Kotler (2019:19) dari Siti N.W. Ningsih 2021. Bauran pemasaran adalah sekumpulan alat pemasaran 4p (product, price, promotion, place) yang digunakan perusahaan dalam rangka mencapai tujuan pemasaran sesui dengan pasar sasaran yang telah ditetapkan.

  • Penerapan Strategi Marketing Mix  

Penerapan strategi marketing mix tidak hanya untuk menghasilkan omzet yang besar, marketing mix dirasa mampu meningkatkan kepuasan pelanggan. Dengan meningkatnya kepuasan pelanggan maka perusahaan akan di untungkan dengan pelanggan yang royal yang mana perusahaan akan menghasilkan omzet yang lebih besar.

  • Produk
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun