Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pentingnya Gaya Kepemimpinan bagi Seorang Pemimpin

15 Juli 2021   12:59 Diperbarui: 15 Juli 2021   13:54 246 1
Pemimpin adalah orang yang melakukan kegiatan atau proses mempengaruhi orang lain dalam suatu kelompok atau organisasi, melalui proses komunikasi yangdiarahkan untuk mencapai tujuan bersama. Seorang pemimpin perlu mengetahui atau mengerti keadaan para pengikutnya guna menjalin hubungan sebagai seoang pemimpin dengan para pengikutnya agar menciptakan suasana yang baik dan nyaman sehingga dapat membuat anggotanya merasa atau memiliki motivasi tersendiri dengan adanya hubungan yang baik, selain itu seorang pemimpin juga harus memiliki gaya kepemimpinan nya sendiri, mengapa demikian agar seorang pemimpin mampu memberikan arahan atau contoh yang tepat kepada pengikutnya tentunya dengan cara yang tepat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun