Program Studi Kesehatan Masyarakat Universitas Negeri Semarang telah menyelenggarakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) MBKM SKM-Penggerak untuk mahasiswa yang dilaksanakan di 3 (tiga) lokus yakni institusi, masyarakat, dan sekolah. Program ini bertujuan agar mahasiswa mampu mengimplementasikan ilmu kesehatan masyarakat yang diperoleh untuk mendiagnosis dan melaksanakan upaya pemecahan masalah kesehatan di institusi, masyarakat, dan sekolah berbasis bukti (
evidence based decision making).
KEMBALI KE ARTIKEL