Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Pendampingan Belajar Anak-Anak di Desa Tlekung Oleh Kelompok 75 Gelombang 1 PMM Bhaktiku Negeri Universitas Muhammadiyah Malang

22 Maret 2022   01:00 Diperbarui: 22 Maret 2022   01:03 81 1
Kegiatan belajar mengajar sangat penting untuk perkembangan anak-anak, perkembangan dan perilaku baik dapat ditularkan baik secara pendidikan didalam sekolah atau diluar sekolah. Dikala pandemic covid-19 kegiatan belajar mengajar diarasa kurang karena kegiatan yang semulanya tatap muka diganti dengan belajar online di rumah. Hal ini yang mendorong kelompok 75 gelombang 1 PMM (Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa) bhaktiku negeri Universitas Muhammadiyah Malang untuk melakukan pendampingan belajar mengajar di ruang lingkup Desa Tlekung.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun