Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Harga Minyak Dunia Anjlok, Skenario Besar Arab Saudi?

30 Oktober 2014   23:04 Diperbarui: 5 Juli 2015   07:34 244 3
Hampir genap dua bulan penurunan harga minyak mentah (crude) mencuri perhatian dunia. Saat ini, minyak Brent dan West Texas Intermediate (WTI) yang menjadi acuan umum harga minyak dunia keduanya tercatat diperdagangkan di level US$86 per barel dan US$81 per barel, hanya terpaut beberapa poin dari level terendah dua tahunannya. Dugaan yang umum berkembang terkait penurunan ini ialah karena adanya persoalan penawaran dan permintaan (supply and demand) yang berakhir pada kelebihan di sisi penawarannya (oversupply), seperti yang sudah saya jelaskan pada artikel sebelumnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun