Sebagai seorang mahasiswa Hubungan Masyarakat (Humas), saya merasa resah melihat semakin banyaknya mahasiswa Humas yang tampak kebingungan memahami esensi ilmu yang mereka pelajari. Alih-alih memahami konsep-konsep dasar seperti
branding, image management, dan crisis communication, mereka seolah terjebak dalam sekadar teori tanpa mampu mengaplikasikannya.Â
KEMBALI KE ARTIKEL