Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Menuju Desa Swasembada Pangan dan Desa Maju dengan Teknologi Organik Cair Biogan

8 Juni 2017   10:01 Diperbarui: 8 Juni 2017   12:30 818 0
Ekonomi pedesaan sebagian besar bersumber pada kegiatan produksi usaha tani. Kegiatan produksi usaha tani secara tradisonal memiliki banyak pembatas antara lain keterbatasan luas lahan, keterbatasan produksi lahan dan keterbatasan luas lahan, keterbatasan produktifitas lahan dan keterbatasan ekologi. Upaya membangun ekonomi pedesaan bertitik tolak kepada peningkatan produksi usha tani. Pembangunan di bidang pertanian yang telah berlangsung selama enam tahap merupakan rintisan jalan mengatasi pembatas produktivitas usaha tani. Pada pelaksanaannya, dilakukan melalui dua jalan yaitu ekstensifikasi dan intensifikasi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun