SETIAP 20 Mei, kita memperingat Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas). Harkitnas ke-114 tahun 2022 ini mengambil tema "Ayo Bangkit Bersama" yang secara spesifik kebangkitan itu ditujukan pada momentum semangat kebangkitan dari pendemi Covid-19 yang menyerang seluruh lini kehidupan.Â
KEMBALI KE ARTIKEL