Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Tradisi Budaya ala Trah Alyo Atmo

13 April 2024   12:59 Diperbarui: 13 April 2024   13:13 130 5
Perkembangan teknologi komunikasi dan informasi yang semakin cepat, menjadikan masyarakat sangat mudah untuk berinteraksi melalui dunia virtual. Di balik kilaunya modernitas di Indonesia, masyarakatnya masih sangat menjunjung tinggi tradisi budaya. Salah satu aspek budaya yang masih mengakar hingga sekarang adalah konsep Trah. Trah dapat dikatakan sebagai perkumpulan individu dengan garis keturunan biologis yang sama berkumpul disuatu tempat. Biasanya mereka memberi nama Trah dengan tambahan nama orang tua yang telah dulu hidup, seperti contohnya "Trah Bapak Alyo Atmo".

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun