Negara indonesia adalah menganut sistem presidensiil, namun kiranya banyak politisi kita rupanya mengira sistem negara ini adalah parlementer. Mereka rupanya melupakan itu atau memang sengaja mencoba coba hal yang mereka inginkan. Mungkin saja berhasil dan tidak masalah jika tanpa hasil yang sesuai keinginan mereka.
KEMBALI KE ARTIKEL