Biasanya wanita banyak mengidam idamkan pria sunda bukan? khususnya daerah Bandung. Nah kali ini, ada fakta fakta mengenai pria dengan keturan adat sunda yang perlu diketahui untuk di jadikan pasangan.
Nah, berikut adalah fakta fakta mengapa pria sunda pantas untuk di jadikan pasangan.
1. Pria sunda terkenal sangat ramah dan murah senyum
Banyak yang bilang pria sunda terkenal sangat ramah kepada siapapun. Siapa sih wanita yang tidak jatuh hatinya kepada pria ramah. Kepada orang lain saja ramah apalagi kepada pasangan sendiri?? Pria sunda cocok buat kalian para wanita yang menyukai cowok ramah dan murah senyum. Tapi jangan sampai yang suka senyum senyum sendiri ya..hihihi
2. Pria sunda terkenal dengan sifatnya yang sopan
Banyak yang bilang cowok sunda tingkah lakunya sangat sopan dan terjaga. Dan tutur katanya juga sangat sopan dan lembut. Oleh karena itulah, katanya cowok sunda adalah idaman para calon menantu idaman. Banggalah kamu para cowo dari adat sunda guyss.
3. Pria sunda terkenal humoris
Buat kalian para wanita yang suka pria lucu dan menyenangkan, pria sunda lah jawabannya. Ya, pria sunda terkenal dengan sifat nya yang humoris dan menyenangkan. Kalau kamu jadi pasangannya, pasti kamu akan tertawa terus dengan nya. Itu cara pria sunda untuk memikat hati wanita lohh. Karena ada kalimat yang dangat terkenal yaitu " Cowo keren, bakalan kalah sama cowo humoris". Hidup kalian para cewe pasti akan menayenangkan bukan.
4. Pria sunda terkenal dengan sifat rela berkorban
Siapa sih para wanita yang gak klepek-klepek punya pasangan yang rela berkorban? Pria sunda katanya sangat rela berkorban loh sis buat pasangannya. Rela berkorbannya pun dalam materi dan non materi. Jadi, apa masih ragu buat memilih pria sunda?
5. Pria sunda terkenal mempunyai wajah yang tampan
Wanita mana yang menolak punya pasangan ganteng ? Pria sunda terkenal dengan mempunyai wajah yang ganteng loh. Khususnya daerah Bandung. Salah satu contoh artis cowo ganteng yang berasal dari Keturunan sunda adalah Raffi Ahmad, Ariel Noah, Kevin Aprilio, dan masih banyak lagi.
So, buat kalian para wanita single, tunggu apalagi ? siapa tau ada pria sunda yang cocok sama hati kamu hehehe :)