Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerita Pemilih

Transparansi Demi Kedewasaan Berdemokrasi

21 Februari 2017   05:39 Diperbarui: 21 Februari 2017   05:59 308 1
Pilkada serentak 2017 telah kita lalui bersama sebagai bagian dari prosesdemokrasi di Indonesia, sesuai yang diamanatkan pada UUD 1945. Pilkada serentakyang lalu dilaksanakan pada 15 Februari 2017 dan diikuti oleh 101 daerah di berbagaibelahan Indonesia. Khususnya ada 7 provinsi yang melakukan pilkada, dan yangkerap menjadi sorotan tersendiri adalah Provinsi DKI Jakarta. Kenapa? Memang tidakdapat dipungkiri bahwa Pilkada DKI Jakarta menyita begitu banyak perhatianmasyarakat. Hal ini terjadi karena memang ketiga paslon bertarung dengan sengit.Ketiga paslon ini juga merupakan orang-orang yang memang memiliki “nama” dimata masyarakat. Ada yang terkenal dari latar belakang keluarga, ada yang terkenaldari tindakan dan kinerja, ada pula yang terkenal bisa menginspirasi, memotori anakmuda termasuk ahli di bidang usaha. Mereka semua “berebut” untuk mendapatkankursi DKI 1 yang disebut-sebut sebagai tangga untuk melompat ke jenjang berikutnyadi bidang perpolitikan, bahkan bisa menjadi sarana untuk menjadi capres. Bagaimanatidak, menjadi pemimpin ibukota negara yang notabene memiliki berbagai persoalanpelik dan kompleksitas tinggi, sehingga menjadi barometer dan contoh bagi seluruhwilayah Indonesia. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun