Potensi desa merupakan berbagai sumber alam dan sumber manusia yang tersimpan dan terdapat di dalam suatu desa dan diharapkan kemanfaatannya bagi perkembangan desa. Setelah acara penyerahan dan penerimaan selesai, Mahasiswa KKN Unej 7 melakukan observasi secara langsung ke desa dengan mengunjungi kepala dusun yang ada pada masing-masing dusun di desa sukosari dan mengamati lingkungan sekitar untuk mendapatkan informasi yang cukup mengenai potensi desa, selain itu juga sebagai bentuk silaturahmi ke rumah masing- masing kepala dusun sumur, taman, dan lumbung.
KEMBALI KE ARTIKEL