Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengubah Anggapan Siswa terhadap Guru BK

26 Februari 2024   11:24 Diperbarui: 26 Februari 2024   11:36 356 0
Bimbingan dan Konseling (BK) adalah kegiatan yang dilakukan seseorang dalam rangka membimbing, memberikan bantuan kepada orang lain yang mengalami kesulitan/gangguan yang berkaitan dengan gejala penyakit mental, sosial, spiritual agar setiap individu memiliki mental yang sehat. Bimbingan dan Konseling di dunia pendidikan sangat penting karena Bimbingan dan Konseling dalam sekolah akan memberikan layanan dan pendampingan, dengan adanya Bimbingan dan Konseling akan membantu siswa untuk mendapat jalan keluar dari permasalahannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun