Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Seminar Literasi Digital dalam Rangka Haul Al Maghfurlah KH. Ali Maksum ke-35 bersama Penulis Novel Hati Suhita

18 Desember 2023   10:10 Diperbarui: 18 Desember 2023   10:13 95 1
Dalam rangka memperingati Haul Al-Maghfurlah KH. Ali Maksum ke-35, Pondok Pesantren Krapyak Yayasan Ali Maksum mengadakan berbagai rangkaian acara yang salah satunya adalah Seminar Literasi Digital yang dilaksanakan pada Ahad, 19 November 2023. Seminar ini dilaksanakan di Aula Asrama Madrasah Aliyah Putra yang dihadiri oleh ketua Yayasan Ali Maksum dan beberapa pengasuh lainnya serta santri dari berbagai pondok pesantren se-DIY. Pada kesempatan kali ini, Seminar Literasi Digital mengangkat tema "Antara Kreasi dan Haluan Ahlussunnah wal Jama'ah di Ruang Publik Digital" yang dimana dihadiri tiga orang pemateri, yaitu; 1) Bapak Abdullah Hamid, M.Pd (Dosen UIN Sunan Ampel Surabaya dan penulis buku Literasi Digital Santri Milenial: Buku Pegangan Santri di Era Banjir Informasi), 2) Bapak Widyawan, S.T., M.Sc., Ph.D., (Guru MA Ali Maksum, Dosen Dept. T. Elektro dan T. Informasi UGM), dan 3) Ning Khilma Anis (Penulis Novel Hati Suhita).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun