Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas Pilihan

Refleksi: Akademisi di Persimpangan

20 Oktober 2024   12:30 Diperbarui: 20 Oktober 2024   12:36 31 2
Fenomena yang kian mengkhawatirkan dalam dunia pendidikan tinggi, khususnya di jenjang pascasarjana yang penulis alami, adalah menurunnya standar akademik di tengah tuntutan formalitas. Mahasiswa yang seharusnya menjadi agen perubahan dan pemikir kritis, justru seringkali terjebak dalam pola-pola instan yang merusak esensi pendidikan itu sendiri. Praktik menyontek saat UTS dan UAS, menulis makalah yang hanya mengikuti tuntutan administratif tanpa upaya mendalam dalam analisis, dan abainya mereka terhadap dialektika intelektual, memperlihatkan adanya krisis yang lebih mendasar: hilangnya integritas akademik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun