Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

MTsN 1 Bantul Gelar Rapat Kerja Tahun 2025

4 Januari 2025   16:28 Diperbarui: 4 Januari 2025   16:28 27 0
Bantul (MTsN 1 Bantul) -- Dalam rangka menyusun program kerja satu tahun ke depan, seluruh guru dan pegawai MTsN 1 Bantul menggelar rapat kerja pada Kamis (02/01/25). Kegiatan yang berlangsung di aula madrasah sejak pukul 08.30 hingga 15.00 WIB ini bertujuan untuk menyinergikan program-program yang akan dilaksanakan sepanjang tahun 2025.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun