Hubungan Internasional adalah sebuah interaksi yang melibatkan 2 atau lebih negara yang ada di dunia ini yang memiliki sifat umum. biasanya interaksi yang dijalin meliputi bidang politik, ekonomi, sosial , pendidikan serta hal-hal lain yang sifatnya saling menguntungkan, yang mana hal ini berdasarkan kepada prinsip-prinsip Hubungan internasional sendiri.
KEMBALI KE ARTIKEL