Tepat pada tanggal 9 Maret 2024 hari Sabtu kemarin, prodi Industri Pariwisata Universitas Pendidikan Indonesia Angkatan 2023 melakukan Field Trip Sumedang Heritage dengan tujuan yaitu Tahura Gunung Koentji , Makam Cut Nyak Dien Kraton Sumedang Larang Dan Alun Alun Sumedang dengan tujuan agara lebih mengenal dan mengeksplor lebih jauh tentang sejarah dan budaya Sumedang.
KEMBALI KE ARTIKEL