Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN SISDAMAS - Membangun Jati Diri dan Memperkuat Hubungan

2 September 2024   16:00 Diperbarui: 2 September 2024   16:11 90 0
Pakuhaji, 31 Agustus 2024-- Setelah 35 hari berada di Desa Pakuhaji, Subang, para mahasiswa yang terlibat dalam Kuliah Kerja Nyata (KKN) Berbasis Sistem Pemberdayaan Masyarakat (SISDAMAS) kembali ke Bandung dengan bekal pengalaman berharga. Program KKN SISDAMAS bukan hanya tentang memberikan kontribusi kepada masyarakat, tetapi juga tentang belajar, bertumbuh, dan memaknai pengabdian.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun