entah bagai mana, aku dapat istilah ini, aku hanya menuliskan apa yang ada di sekelilingku ketika gelombang-gelombang kehidupan tampak di depanku, seorang yang penuh kekuatan kekar namun suatu saat dia jatuh sakit, seorang yang penuh kemewahan kemudian jatuh miskin, negara yang kuat hancur bercerai berai, terpikir olehku dari mana datang gelombang itu, atau akar dari suatu gelombang kehidupan, inti dari semua masalah hidup dan pemilik dari akar-akar gelombang itu....hanya pada Mu aku bertanya....