Tidak sedikit pengamat atau pemerhati politik yang mendukung dan yang tidak mendukungnya menjadi "sebal" dengan cara beliau menghadapi pesaing-pesaing politiknya. Prabowo dituding lembek, lemah, pasif, tidak agresif, terlalu mengalah dan sebutan-sebutan yang sebangsanya. Benarkah demikian? Yuk kita bahas.
KEMBALI KE ARTIKEL