Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Wayang sebagai Api Perubahan

25 Januari 2023   19:51 Diperbarui: 25 Januari 2023   19:52 341 2
Wayang (atau bayang) adalah permainan bayang-bayang yang juga ada di seluruh dunia dalam berbagai bentuk dan gaya. Sewaktu kecil, kita sering bermain atau menari dengan bayangan kita sendiri di bawah matahari atau terang bulan..? Lalu dengan lampu senter menyorot jari-jari tangan kita untuk membentuk bayangan hewan-hewan sehingga kita bisa bermain  wayang  fabel bagaikan dalang-dalang wayang purwa yang sakral. Permainan wayang dengan begitu tidaklah jauh dari aktivitas kemanusiaan kita sejak kecil  hingga dewasa; bahkan lelaki Narcissus yang tampan itu     jatuh cinta pada bayangannya sendiri dan si anjing serakah yang sudah memenangkan perebutan tulang terpaksa harus melepaskan tulang di air jernih mengalir ketika melihat bayangannya sendiri sebagai pesaing dan musuh yang membahayakan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun