Setelah persaingan yang ketat 3-3 hingga perpanjangan waktu permainan harus dihentikan dengan adu penalti. Sayangnya Timnas Prancis gagal memberikan yang terbaik dengan sempurna. Membuat Argentina membawa pulang trofi usai memenangkan laga adu penalti dengan prancis.