Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Jangan Emosi Dulu (Social Awareness)

23 April 2020   20:45 Diperbarui: 23 April 2020   20:49 14 0
Hai guys jangan emosi dulu kok gitu? Karena saya akan menjelaskan tetntang apa itu  Sosial-Emosional Learning  istilah social-emotional learning digunakan dalam menyebut dua keterampilan berbeda yang diperlukan oleh peserta didik pada era ini, yaitu keterampilan akademik dan keterampilan nonakademik. Seperti yang dikemukakan pada The American Enterprise Institute and The Broking Institution yang merekomendasikan sebuah pendekatan holistik untuk pendidikan, dengan mempromosikan keterampilan akademik dan keterampilan lain seperti bekerja sama yang baik dengan orang lain, manajemen diri, dan bertanggung jawab terhadap keputusan yang diambil, yang kemudian lumrah disebut dengan SEL.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun