Saat ini, diskursus mengenai hak bagi para penyandang disabilitas semakin berkembang ditengah masyarakat. Hal tersebut menunjukkan pentingnya hak-hak disabilitas untuk turut menjadi perhatian dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk dalam lingkungan kampus. Sebagai institusi pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Budaya (FIPB) Universitas Bina Mandiri (UBM) Gorontalo paham betul, urgensi menciptakan kampus yang inklusif dan ramah terhadap penyandang disabilitas.
KEMBALI KE ARTIKEL