Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen

Gerhana

19 Februari 2016   10:50 Diperbarui: 19 Februari 2016   11:25 31 0
Zaman dahulu kala, tersebutlah seorang putri. Berparas jelita, berbudi luhur. Dan seorang ksatria gagah berani. Mereka saling mencintai. Namun, diam-diam ada yang ingin memisahkan mereka. Sang Angkara. Maka, jiwa Sang Putri menjadi tawanan dalam rembulan. Dan Sang Ksatria, terbelenggu dalam sengat api mentari.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun