Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN UNEJ Membantu Kelancaran Pembagian Sertifikat Tanah Warga Desa Kajar

28 Juli 2023   23:35 Diperbarui: 28 Juli 2023   23:37 83 0
Kajar, 26 Juli 2023 --- Bertempat di balai desa Kajar diadakan acara pembagian sertifikat tanah bagi warga desa Kajar yang belum memiliki sertifikat atas tanah yang dimilikinya. Kegiatan ini dihadiri oleh Camat Tenggarang dan perwakilan dari kabupaten Bondowoso serta para perangkat desa Kajar. Pada kegiatan ini mahasiswa KKN UNEJ Kelompok 70 ikut membantu selama keberjalanan acara berlangsung, acarapun berjalan dengan lancar. Pendaftaran dibuka pukul 08.00 WIB dan warga desa sudah ramai berdatangan bahkan sebelum pendaftaran dibuka.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun