Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Meredup dan Hampir Tak Tampak, Beginilah Kondisi Pancasila di Era Reformasi

11 Desember 2019   14:35 Diperbarui: 11 Desember 2019   14:47 162 1
Suasana berubah total setelah gerakan reformasi muncul dan mengakhiri kekuasaan orde baru. Pancasila tidak lagi menjadi tonggak dan simbol dalam pembangunan. Reformasi telah melahirkan era baru bagi bangsa Indonesia di mana pemerintah tak lagi menjadi sumber utama dan memaknai nilai-nilai Pancasila. Bahkan, Pancasila seperti tersandar di sebuah lorong sunyi di tengah denyut kehidupan bangsa Indonesia bertajuk Penegasan Pancasila sebagai Dasar Negara, Ideologi Bangsa dan Negara dalam UUD Negara Republik Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun