Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Pemanfaatan Laboratorium Maya Sebagai Inovasi Pendidikan

31 Mei 2022   20:06 Diperbarui: 31 Mei 2022   20:14 803 1
Salah satu aspek yang bisa dikembangkan dalam pembelajaran saat ini adalah media pembelajaran yang digunakan saat proses belajar dan mengajar. Teknologi dalam hal ini berperan sebagai fasilitas untuk memaksimalkan dan membantu proses belajar peserta didik. Dimasa sekarang, media pembelajaran dengan model konvensional akan mempengaruhi terhadap proses pembelajaran yang berlangsung. Selain sebagain alat yang digunakan untuk meyampaikan materi pada siswa, media juga memberikan peran yang penting. Dengan media yang tepat, siswa mampu memperoleh hasil belajar yang optimal terhadap materi yang diajarkan (Mardhiah & Ali Akbar, 2018:50).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun