Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Efektivitas pada Kurikulum Merdeka dalam Meningkatkan Pembelajaraan

11 Desember 2023   15:08 Diperbarui: 11 Desember 2023   15:33 195 0
Kurikulum merdeka menjadi kurikulum penting dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan di indonesia. Dengan menggunakan pendekatan yang lebih inklusif dan adapti, Kurikulum ini diharapkan mampu memberikan dampak positif terhadap pembelajaran siswa. salah satunya yaitu aspek kunci yang perlu di eksplorasi adalah fleksibilitas yang diberkan oleh kurikulum merdeka kepada peserta didik. Dalam konteks ini, guru memiliki keleluasaan untuk menyesuaikan metode pengajaran dengan gaya belajar siswa, menciptakan lingkungan belajar yang lebih dinamis dan releven.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun