Halo teman-teman! Di sini aku mau share sedikit tentang pengalaman PKKMB dari hari pertama sampai keempat. PKKMB tahun ini seru banget, banyak kegiatan menarik yang bikin kita lebih kenal sama kampus dan teman-teman baru. Dari awal, kita diajak buat kenal lebih dalam tentang lingkungan kampus, fasilitas, dan tentunya juga nilai-nilai penting yang harus kita pegang sebagai mahasiswa.
Hari 1: Di hari pertama, ada talkshow dari para dosen yang sharing pengalaman mereka, banyak motivasi yang kita dapat. Ini bikin kita jadi semangat buat menjalani perkuliahan nanti.
Hari 2: Di hari kedua, kita ada beberapa tamu dan dosen yg lainnya untuk mengisi materi. Masih berjalan sama seperti dihari pertama.
Hari 3: Di hari ketiga ini kita dikenalkan dengan sistem pembelajaran dan administrasi kampus melalui website. Sistem ini memudahkan kita untuk menjalani perkuliahan.
                            Â