Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Menemukan Tenang dalam Suara; Mengatasi Kecemasan dan Meningkatkan Kualitas Tidur dengan Suara

12 Juni 2024   00:18 Diperbarui: 12 Juni 2024   00:46 44 1
Pernahkah kamu mengalami sulit tidur di malam hari, kemudian menyalakan musik agar cepat tidur? Pernahkah kamu merasa tidur dengan nyenyak saat hujan turun di malam hari? Atau mungkin kamu selalu tidur harus dengan suara-suara di sekitarmu? Apakah kamu mengalami gangguan kecemasan yang membuatmu memiliki kualitas tidur yang buruk? Musik dan suara-suara menenangkan seperti hujan dapat membantu kamu untuk mendapatkan ketenangan dan kualitas tidur yang baik loh. Berikut penjelasannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun