Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie

Suhu Penyimpanan Buah Pisang yang Baik agar Tidak Mudah Busuk

12 Desember 2023   06:45 Diperbarui: 12 Desember 2023   06:46 375 1
Pisang merupakan salah satu buah yang memiliki produksi melimpah di banyak wilayah tropis dan subtropis di seluruh dunia. Pascapanen pada pisang menjadi krusial karena pisang adalah buah yang rentan terhadap pembusukan jika tidak disimpan dengan benar. Pisang adalah salah satu jenis buah yang dikenal sebagai buah klimaterik, yang berarti buah ini terus mengalami kematangan setelah dipanen. Tahap penting dalam menjaga kualitas dan keawetan buah pisang setelah dipanen yaitu dengan penyimpanan yang baik untuk pisang dengan pengaruh suhu. Suhu penyimpanan merupakan salah satu faktor kunci dalam mempertahankan kesegaran dan kualitas pisang. Mengetahui suhu yang tepat dapat memperlambat proses pematangan buah dan mengurangi risiko kerusakan buah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun