Dalam era globalisasi modern, negara-negara maju telah berhasil menciptakan sistem pendidikan yang berkualitas tinggi, sehingga generasi masa depannya siap menghadapi tantangan dunia internasional. Namun, apakah hal serupa sudah tercapai di Indonesia? Jawaban pastinya adalah belum sepenuhnya. Meskipun kita telah menemukan kemajuan-kemajuan dalam bidang teknologi informasi dan komunikasi, namun sistem pendidikan kita masih jauh dari harapan.
KEMBALI KE ARTIKEL