Aliansi Cinta Keluarga (AILA) Indonesia menyelenggarakan Seminar Kebangsaan “
Reformulasi KUHP Delik Kesusilaan dalam Bingkai Nilai-nilai Keindonesiaan”, Jakarta (26/09), untuk membahas sejumlah masalah yang menghantui ketahanan keluarga Indonesia. Dalam salah satu sesi, Dr. Bagus Riyono memaparkan tentang bahaya politisasi terhadap ilmu psikologi yang dilakukan oleh kelompok pro-homoseksualitas.
KEMBALI KE ARTIKEL