Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Sosialisasi dan Demonstrasi Mencuci Tangan dengan 6 Langkah oleh KKN 75 UNISA Yogyakarta

3 September 2024   00:24 Diperbarui: 3 September 2024   00:26 121 0
Yogyakarta, 20 Agustus 2024 - Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta (UNISA Yogyakarta) Kelompok 75 dengan Dosen Pembimbing Lapangan Bapak Andry Ariyanto Sst.Ft., M.OR dan anggota KKN yang terdiri dari Zulkifli, Azzam Faqihuddin, Nyoman Ayu Widi Asri, Aida Akmalia Wafiq, Dianah Nabilah, Abriel Eka Zulfani, Anggun Delia Sania Salsabila, Adelia Maharani, Zahra Rahadatul Aisy, dan Selina Agustin Siswandi. KKN Kelompok 75 melakukan sosialisasi PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat) berupa cara mencuci tangan dengan 6 langkah di TK Grinda PMB X Kalidadap 1 yang terletak di Dusun Kalidadap 1, Desa Selopamioro, Kecamatan Imogiri, Kabupaten Bantul, DIY. Kegiatan ini dilakukan pada tanggal 20 Agustus 2024.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun