Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Sejarah Peradaban Suriah: Penggunaan Konstruksi Kekuasaan Sosial Dalam Politik

6 Mei 2023   16:35 Diperbarui: 6 Mei 2023   16:38 268 0
Dalam peradaban, manusia tidak sanggup hidup sendiri, melainkan harus berkelompok untuk bisa memunculkan dasar dari kekuatan masing-masing individu. Dalam melihat konteks peradaban, terlebih dahulu kita harus mengetahui sejarah dari peradaban itu sendiri. Ada enam tahap yakni masa pra historis, masa historis kuno, masa yunani, masa romawi dan Hellnisme, masa Islam, dan masa Barat. Sebagai bentuk dari peradaban tahap masa Islam, Suriah adalah salah satu peradaban Islam yang memiliki warisan budaya yang terkenal. Kekhalifahan Islam di Suriah memiliki sejarah yang panjang dan kaya. Suriah merupakan salah satu wilayah yang menjadi pusat peradaban Islam sejak masa awal kebangkitan Islam di abad ke-7. Suriah juga menjadi lokasi penting dalam sejarah Islam karena merupakan tempat berlangsungnya banyak peristiwa penting dalam sejarah awal Islam, termasuk pertempuran-pertempuran penting dan pembentukan negara Islam pertama di bawah kepemimpinan Khalifah Abu Bakar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun