Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Tematik Inovasi (KKN-T Inovasi) dari Institut Pertanian Bogor (IPB) University telah berhasil menjadi bagian dalam upaya pencegahan
stunting dengan menyelenggarakan penyuluhan kesehatan untuk ibu hamil di Desa Kendayakan, Kabupaten Indramayu. Langkah ini merupakan bagian dari komitmen mereka dalam memerangi
stunting dan meningkatkan kualitas kehidupan anak-anak Indonesia. Kegiatan ini mendapatkan dukungan dari Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) dan berkolaborasi dengan lima Posyandu di Desa Kendayakan, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat.
KEMBALI KE ARTIKEL