Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story Pilihan

Melihat Keindahan Kota Ternate

17 November 2014   18:29 Diperbarui: 17 Juni 2015   17:36 92 0

Ada prasangka kurang baik kebanyakan orang ketika berbicara tentang orang timur (timur yang dimaksud di sini adalah daerah bagian timur Indonesia). Orang timur selalu diidentikkan dengan kekerasan, termarginalisasi, ketinggalan zaman dan lainnya, yang pada intinya mereka selalu dikaitkan dengan tertinggal dalam berbagai bidang. Anggapan tersebut tidak sepenuhnya salah, namun yang patut diketahui bahwa dibalik kekurangan itu daerah timur Indonesia pada umumnya menyimpan keunikan lokalitas, baik dilihat dari sisi kultur, sosial, budaya, bahkan sumber daya alamnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun