Di kehidupan sehari-hari manusia dalam beraktifitas banyak melibatkan kegiatan, dari kegiatan kecil merokok, membakar sampah, merebus kopi, naik kendaraan sampai dengan dengan proses industri yang ternyata memberi dampak pada lingkungan. Dari pengaruh aktivitas manusia tersebut terhadap fenomena alam yang belum banyak dikenal orang yakni Pemanasan Global. Dampak dari pemanasan global akan sangat dirasakan beberapa tahun kemudian dalam jangka Panjang.
KEMBALI KE ARTIKEL