Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Hemat (Tidak Lagi) Pangkal Kaya?

28 Juni 2024   18:10 Diperbarui: 28 Juni 2024   18:17 118 2
"Rajin pangkal pandai, hemat pangkal kaya" , pepatah ini sering sekali digunakan oleh para guru ketika sedang mengajarkan kepada siswanya betapa pentingnya menyisihkan sebagian uang yang mereka miliki untuk ditabung, dengan berlandaskan pepatah ini, sang guru tidak hanya mengajarkan tetapi juga memotivasi para siswa, karena berhemat itu merupakan awal menuju kekayaan seseorang. Tetapi di era digitalisasi ini, apakah pepatah itu masih relevan untuk digunakan ?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun