Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pemanfaatan Limbah Styrofoam Menjadi Media Pembibitan Tanaman Tomat

1 November 2022   13:56 Diperbarui: 1 November 2022   14:14 475 0
Memanfaatkan sterofoam bekas  sebagai media pembibitan tanaman
Pada bebrapa tahun terakhir ini, permasalahan sampah di indonesia menjadi problematika yang begitu mengkhawatirkan. kondisi sampah di indonesia saat ini dapat dilihat dari Penelitian yang dilakukan oleh Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) di 18 kota utama Indonesia menemukan 0,27 juta ton hingga 0,59 juta ton sampah masuk ke laut Indonesia selama kurun waktu 2018. Sampah yang paling banyak ditemukan adalah sampah styrofoam.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun