Salah satu tujuan pembahasan evaluasi ini adalah untuk mengetahui konsep dasar evaluasi dan implikasinya dalam evaluasi pembelajaran pendidikan agama Islam. Berdasarkan hasil pembahasan, evaluasi terdiri dari pengukuran dan penilaian. Dalam konteks pembelajaran, evaluasi memiliki kedudukan yang sangat penting dan strategis, karena termasuk dalam langkah-langkah efektivitas dan efisiensi sistem pembelajaran.Â
KEMBALI KE ARTIKEL