Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Perjalanan Sukses CEO MNC Group dan CEO Apple

1 Maret 2016   22:04 Diperbarui: 1 Maret 2016   22:39 64 0
Semua orang pastinya berkeinginan untuk meraih sukses di bidang dia bekerja, entah itu dalam menjalankan profesinya atau pun dalam berwirausaha. Sebagai anak muda, saya sering mendengar saran dari orang-orang bahwa kesuksesan berawal dari sebuah kerja keras. Kita pun tidak boleh menyia-nyiakan masa muda ketika hanya untuk bersantai, sementara di tempat lain, di belahan dunia lain banyak pemuda yang “banting tulang” untuk meniti karir untuk menuju sukses.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun